Karakteristik Negara Asean
Association of Southeast Asian Nations (ASEAN) atau Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara punya 10 negara anggota. Tiap negara punya bentuk pemerintahan, perekonomian, dan keunggulan yang berbeda. Dilansir dari situs ASEAN dan data International Monetary Fund (IMF) Oktober 2019, berikut profil negara ASEAN: Thailand Bentuk negara […]